PROGRAM KOMPETISI KAMPUS MERDEKA (PK-KM): PENGEMBANGAN TRIDHARMA DOSEN DAN MAHASISWA DI LUAR KAMPUS (PENGABDIAN)

Kegiatan bersama Pengabdian Masyarakat antara dosen Fakultas Pertanian Program Studi Agroteknologi dan Agribisnis dengan Dosen Program Studi Agroteknologi UNTAD (Universitas TADULAKO) pada UPT binaan FP UNTAD. Dilaksanakan pada tanggal 15 Desember 2027 di UPT Bulu Pountu , kabupaten Sigi Selteng. Pengabdian masyarakat ini merupakan rangkaian kinerja program Tridarma PKKM Prodi Agroteknologi’ di UNTAD – Palu. Kegiatan ini melibatkan ketua kelompok tani, sekretaris, dan anggota juga dosen sebagai penyuluh dan mahasiswa yang mendemonstrasikan peragaan pembuatan APH maupun pupuk organic cair. Tema pengabdian masyarakat ini adalah “Pengelolaan pertanian berkelanjutan dengan menggunakan bahan organic”

Penjelasan mengenai pembuatan APH
Foto bersama UPT Bolu Pountu Jaya di Kabupaten Sigi, Palu Tengah
video dokumentasi pengabdian masyarakat